Blogs
Injil Lukas 11:20, menulis. Yesus berkata : “Tetapi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Allah, maka sesungguhnya Kerajaan Allah sudah datang kepadamu.”

Injil Markus 10:9, menulis. Yesus berkata : “Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia.”

Injil Matius 18:4, menulis. Yesus berkata: “Barangsiapa merendahkan diri dan menjadi seperti anak kecil ini, dialah yang terbesar dalam Kerajaan Sorga.”

Oleh Romo John Kota Sando, Pr “Ketika Ezra membuka Kitab Taurat, seluruh umat Israel sambil mengangkat tangan berseru “amin! amin!”. Dengan itu mereka percaya akan kekuatan dan daya hidup yang berasal dari Sabda Allah. Dan itu benar, karena Allah sendiri bersabda: Setiap firman yang keluar dari mulut-Ku tidak akan kembali kepada-Ku dengan sia-sia, tetapi ia […]
Injil Markus 9:40, menulis. Yesus berkata : “Barangsiapa tidak melawan kita, ia ada di pihak kita.”

Injil Lukas 9:9, menulis. Tetapi Herodes berkata: “Yohanes telah kupenggal kepalanya. Siapa gerangan Dia ini, yang kabarnya melakukan hal-hal demikian?” Lalu ia berusaha supaya dapat bertemu dengan Yesus.
