June 11, 2021

Doa ini berusaha menyatukan hati Anda dengan Hati Yesus, membiarkan Yesus membentuk hati seperti hati-Nya. Tujuan utama dari kehidupan rohani adalah menjadi seperti Yesus. Ini tidak mudah untuk kita capai sendiri. Kita membutuhkan bantuan untuk itu. Banyak orang kudus berdoa kepada Yesus, memberikan hati mereka kepada-Nya agar Allah dapat membentuk hati mereka menjadi lebih seperti […]

June 10, 2021

Tolak Aborsi, Pastor Capus Dilansir oleh christianitydaily.com (7/6), seorang imam Katolik ditangkap akhir pekan lalu hanya karena berdoa menentang aborsi di sebuah klinik aborsi di Ohio. The Catholic Theology memposting pada hari Sabtu, 5 Juni 2021 bahwa Pastor Fidelis Moscinski, CFR ditangkap oleh polisi karena berdoa menentang aborsi. Foto-foto itu memperlihatkan pastor Fransiskan itu diseret […]

June 9, 2021

Di dalam kota yang sangat padat lalu lintasnya, apa yang terjadi ketika semua “traffic light”‘-nya mati? Kemacetan di mana-mana; kepanikan terjadi dan emosi orang tak kendali. Saling berebut membuat lalu lintas justru makin semrawut. Begitulah gambaran suatu masyarakat yang tanpa hukum dan aturan. Pelbagai macam pelanggaran terjadi. Hak orang tidak terpenuhi. Yang kuat memakan yang […]

June 6, 2021

Oleh Pater Kimy Ndelo, CSsR, Provinsial Redemptoris “Gereja Katolik mengajarkan bahwa di dalam Ekaristi, Tubuh dan Darah Allah yang menjadi manusia senyatanya, sungguh-sungguh, secara mendasar hadir bersama jiwanya dan keilahiannya oleh karena “Transubstansiasi” roti dan anggur ke dalam Tubuh dan Darah Kristus. Ini terjadi dalam korban tak berdarah, yakni Misa.” (Konsili Trente, 1551). Apa yang […]

June 5, 2021

Untuk memperingati dan mengenang kepergian Romo Lambertus Sugiri SJ pada setahun lalu, di Jakarta, pada 4 Juni 2021 , Perkumpulan Shekinah Bina Insani (PSBI) menyelenggarakan Misa yang dipimpin oleh Romo Chris Purba SJ dan Romo Fl. Subroto Widjojo SJ dan disiarkan melalui aplikasi Zoom dan Youtube. Misa ini juga dimaksudkan untuk memohon doa Romo Sugiri […]

June 4, 2021

Kitab Suci berbicara tentang hampir seluruh pengalaman hidup umat manusia. Suka-duka, kegagalan dan keberhasilan, kesucian dan dosa. Di satu sisi Kitab Suci mewartakan Tuhan yang ilahi, sekaligus membicarakan tentang nilai-nilai manusiawi. KeTuhanan tak terpisahkan dari kemanusiaan. Pengalaman konkret tentang indahnya hidup berkeluarga juga ada di sana Keluarga Tobit bisa diangkat sebagai salah satu contohnya. Hana, […]